Tentang Kami
Rekan Perlindungan Diri Anda

Pembuatan APD
Kualitas Premium
Jasa Putri Mandira menyediakan berbagai macam Alat Pelindung Diri dengan bahan berkualitas. Kami memproduksi Face Shield ( Bentuk mematuhi aturan standart dari Mount Sinai School of Medicine New York ), Hazmat Coverall dan Gown yang dapat dicuci dengan bahan parasut dan sekali pakai dengan bahan Spunbound 75-100gsm, mika anti droplet, masker dan alat pelindung diri lainnya yang dapat dipakai oleh tenaga non medis dan bidang pekerjaan lain.
Produk Kami
Contoh Hasil Pembuatan APD
Tidak hanya menyediakan produk, jasa putri mandira memproduksi seluruh APD di workshop sendiri. Bagi Anda yang ingin memesan dalam jumlah banyak baik untuk individu, perusahaan dan program sosial ,kami siap membantu Anda sesuai dengan yang Anda inginkan dari mulai model, bahan dan jumlah yang dibutuhkan.
Kami sangat menjaga kualitas baik dari segi bahan dan jahitan dan kami siap kirimkan pesanan Anda ke Seluruh indonesia tanpa minimum order. Bagi Anda yang berada di Jabodetabek dapat memesan produk kami dan diantarkan dengan Grab atau Gojek. Ketersedian stok kami mencapai ribuan pcs dan kami siap memenuhi kebutuhan Anda.

Kualitas
Jaminan Kualitas Produk

Harga Terjangkau
Harga Hemat & Bersaing

Pengiriman Cepat
Sampai di Tujuan Lebih Cepat

Program Reseller
Tersedia Program Reseller